Malam tadi iseng-iseng nonton tv. Entah mengapa timbul inspirasi tentang waspada terhadap segala yang ditampilkan di media. Jadi muncullah kultwit yang lumayan bikin gue terlihat keren. Ini twit2nya :
- Klo
dilihat2 dg sedikit cermat, entah kenapa rasa2nya presenter tvone ini
agak kayak mau memojokkan PKS dgn penolakannya menaikkan harga BBM.
- Pas narasumber dari PKS lagi asik ngejelasin, si presenter menggebu2 pengen motong omongannya.
- Eh pas udah si Ruhut Sitompel yg ngomong dengan gaya "khas" nya yang suka nyentil dan ngepek, si presenter ngediemin aja tuh.
- Siapa yang menguasai media, dia bisa menguasai dunia.
- Bbrp hari ini di Tv*ne juga lagi gencar2nya menyorot PKS yang menolak kenaikan subsidi BBM. Kemudian ujung2nya merambat ke masalah "koalisi"
- Teringat pembicaraan ringan dgn @RizqanConan beberapa hari kemarin, kalo tv*ne itu miliknya ABR (G*lkar), M*troTv milik Surya P*loh (Nasdem)
- Gak heran kalo 2 stasiun tv itu menyorot partai2 lain yang menjadi oposisinya dan kalo bisa sih mencari "celahnya".
- Yaa kalo dilihat2 jarang sih tv*ne menyajikan berita tentang G*lkar. Biasanya sih ttg partai lain.
- Intinya jgn terlalu cepat prcaya sama media. Mereka juga manusia. Bukan Tuhan yg tahu segalanya. Selalu waspada konspirasi.
- Apalagi sama media yang "disokongi" partai politik. Beegh. Politik itu kan kejam. Saling sikut menyikut.
- Jaman sekarang kalo peperangan secara fisik pasti mudah dikecam. Makanya digunakan peperangan yg lebih "halus". Perang media misalnya.
- Secara gak sadar, pemikiran kita, masyarakat, terutama yang suka menelan mentah2 berita di media, bisa dikendalikan.
- Media, mereka pandai bersilat lidah, merangkai kata-kata dengan manis. Yang salah bisa disulap menjadi benar. Begitu pula sebaliknya.
- Ah begitulah. Intinya kita sebagai masyarakat yang cerdas jangan telan mentah2 dan jangan mudah percaya semua yang ada di media.
- Tringat artikel yg disarankan oleh @aa_donDon kmarin >> http://t.co/EdW7TVRdAF .. wah klo ini benar, peran media sgt besar di bgn klimaksnya
- btw, ngomong2 subsidi BBM sebagai orang awam nih. Kira-kira duit subsidi yang dikurangin itu gak bakal dikorupsi kan? Hehe.
- Kan sama aja bohong, subsidi BBM dikurangin, eh duitnya dipake korupsi juga. Kan lucu. Hehe.
- Kasus-kasus korupsi tenggelam dengan datangnya berita-berita yang kurang penting, berita Eyang Kabur misalnya.
- Dengan ramenya masyarakat membicarakan si Eyang Kabur, artinya media sudah sukses "membelokkan" isu. Lihat? Betapa hebatnya kekuatan media.
- Bahkan tdk menutup kemungkinan, kalo ada isu lain yang perlu "ditutupi", bisa diledakkan berita2 lama, Ponari edisi shippuuden misalnya :))
- Hmm,, request berita N*sdem boleh? Partai lain melulu :)) http://t.co/JCo06IFGw6
- Konspirasi itu keren. Kita bisa tahu mana yang pinter mana yang mudah dibodohi.
- Sama kayak orang yang percaya kalo kopi sachet "Luwak wed Coffee" (yang biasa diiklankan di acara pas mantab) adalah kopi luwak asli.
- Mereka bukannya bodoh, cuman gak tahu saja.
0 komentar:
Posting Komentar