Hujan...
Ya,, hujan...
Saat menyenangkan dimana suhu udara tidak terlalu panas dan sebagai alasan untuk tidak kuliah. But bagi gue, hal itu sia-sia dan buang-buang waktu. Di saat tidak kuliah ini gue lebih suka untuk memanfaatkan waktu untuk hal-hal yang berguna.
Hidup berawal dari mimpi. Tanpa mimpi/impian, seseorang akan kehilangan motivasi dan semangat di hidupnya. Oleh karena itu daripada kita membuang-buang waktu, lebih baik kita segera bermimpi (a.k.a. tidur)
Cukup basa-basinya. Di pagi yang segar ini gue mau cerita.
Karena ini blog gue, maka gue bebas dong mau cerita apa aja. Haha.
"Secret Admirer". Apa itu Secret Admirer.
Menurut gue kata-katanya emang keren. Sejenis Secret Agent, Secret Academy, dan semua hal-hal yang berbau Secret lainnya.
BUT, menurut gue menjadi seorang Secret Admirer atau Pengagum Rahasia (seperti gue) memiliki sisi baik dan sisi buruknya.
Sisi baiknya :
*Sisi baik dan sisi buruk di atas hanyalah karangan dan pendapat gue belaka. Belum ada penelitian yang membenarkan itu semua.
And kenapa gue lebih suka berstatus sebagai Secret Admirer?
Yeah, gue sih pengen kaya orang-orang. Pedekate, deket dengan doi. Jalan, makan, dan lain-lain dengan doi. TAPI,, keadaan lingkungan tidak mendukung, seperti :
Walhasil. Akhirnya gue hanya menjadi seorang secret admirer. Pengagum rahasia yang bahagia jika melihat senyumnya setiap hari dan itu sudah cukup untuk menggantikan suplemen Enervon-C gue yang udah habis.
AND THEN, bagaimana nasib seorang Secret Admirer jika statusnya sebagai "Secret" udah "Gak Secret" lagi alias UDAH KETAHUAN???? Hmm,,, akan gue tulis pada postingan selanjutnya. So, stay tune @martabakrebus
PS : Hujan membuat gue teringat seseorang
Ya,, hujan...
Saat menyenangkan dimana suhu udara tidak terlalu panas dan sebagai alasan untuk tidak kuliah. But bagi gue, hal itu sia-sia dan buang-buang waktu. Di saat tidak kuliah ini gue lebih suka untuk memanfaatkan waktu untuk hal-hal yang berguna.
Hidup berawal dari mimpi. Tanpa mimpi/impian, seseorang akan kehilangan motivasi dan semangat di hidupnya. Oleh karena itu daripada kita membuang-buang waktu, lebih baik kita segera bermimpi (a.k.a. tidur)
Cukup basa-basinya. Di pagi yang segar ini gue mau cerita.
Karena ini blog gue, maka gue bebas dong mau cerita apa aja. Haha.
"Secret Admirer". Apa itu Secret Admirer.
Menurut gue kata-katanya emang keren. Sejenis Secret Agent, Secret Academy, dan semua hal-hal yang berbau Secret lainnya.
BUT, menurut gue menjadi seorang Secret Admirer atau Pengagum Rahasia (seperti gue) memiliki sisi baik dan sisi buruknya.
Sisi baiknya :
- Kita jadi bersemangat untuk menghadapi hari. Hari-hari terasa gak membosankan lagi kalo ada doi.
- Suka senyum-senyum sendiri kalo ingat doi.
- Jadi update status alay dan penuh
cintakegajean saking bahagianya.
- Perasaan gak enak. Tiap hari keingat doi terus.
- << Kalo gue >> jadi canggung di depan doi. Takut salah tingkah (jangan ditiru!!!)
- Lo gak jadi diri lo sendiri (jangan ditiru!!). Pengennya perfect di depan doi.
- Lo nulis segala tentang doi di blog lo. Padahal lo gak bakat nulis << gue nih.
*Sisi baik dan sisi buruk di atas hanyalah karangan dan pendapat gue belaka. Belum ada penelitian yang membenarkan itu semua.
And kenapa gue lebih suka berstatus sebagai Secret Admirer?
Yeah, gue sih pengen kaya orang-orang. Pedekate, deket dengan doi. Jalan, makan, dan lain-lain dengan doi. TAPI,, keadaan lingkungan tidak mendukung, seperti :
- Lingkungan teman-teman. Temen-temen gue orangnya sensitif abis. Gak bisa antara cowo dan cewe deket langsung main "CIeeee cieeeee". Walhasil, si cowo jadi malu, si cewe jadi ilfeel. Bahkan jangankan cowo dan cewe,, sesama cowo dan cowo pun kalo lagi duduk deket ngobrol biasa langsung digituin. Keterlaluan banget ga si tuh. Kaya anak2 SMA ajah.
- Si cewe orangnya "protected". Kalo di kelas pada Java ada kelas Protected yang hanya bisa diakses oleh anak kelas, kalo protected yang ini si cewe sulit didekati bro. Jujur, gue baru ketemu ama cewe tipe gini. Kalo biasanya cewe di sms itu ngebalesnya dengan penuh ekspresi, cwe ini nggak, balasnya dingiiin. Lebih dingin dari air bak mandi gue yang dicampur es batu 50 kg. Contoh gue nge sms doi : "Hey lagi ngapain nih?" (( sok nanya )) kalo cewek pada umumnya ngebales "Lagi makan sama keluarga nih. Asyik looh." atau "Lagi gak ngapa2in. He,, ". Tapi ternyata doi ngebales gini "Lagi gawe tugas." >> simpel, padat, dan dingin. *Gue angkat tangan sambil pingsan
Walhasil. Akhirnya gue hanya menjadi seorang secret admirer. Pengagum rahasia yang bahagia jika melihat senyumnya setiap hari dan itu sudah cukup untuk menggantikan suplemen Enervon-C gue yang udah habis.
AND THEN, bagaimana nasib seorang Secret Admirer jika statusnya sebagai "Secret" udah "Gak Secret" lagi alias UDAH KETAHUAN???? Hmm,,, akan gue tulis pada postingan selanjutnya. So, stay tune @martabakrebus
PS : Hujan membuat gue teringat seseorang
1 komentar:
gue sih jadi secret admirer bro,tapi gue gak tau nama org nya, gimana tuh gue lain kelas ama dia.
"tapi dia emang wiii tipe gue banget"
Posting Komentar